Posts

Showing posts from September, 2018

Cara mengetik sistem 10 Jari

Image
Cara mengetik Sistem 10 Jari memang sepele, tetapi ini  sangat bermanfaat ketika kita bekerja atau melaksanakan tugas dengan waktu yang lebih banyak di Laptop/PC.  Mungkin keterampilan ini jarang diajarkan di sekolah saat awal-awal pengenalan pelajaran Teknologi Iinformasi dan Komunikasi (TIK), karena dianggap tidak terlalu penting akan tetapi dengan keterampilan sederhana ini. insyaAllah jika diajarkan sejak dini  di sekolah dapat membiasakan anak-anak bekerja dengan efektivif (mempersingkat waktu). manfaatnya akan terasa saat anak-anak sudah berada didunia kerja apalagi yang monoton dan berkaitan dengan mengetik (kerja didepan Laptop/PC).  Mengetik 10 Jari meupakan metode mengetik dengan metode buta yang berarti kita hanya menghargai tulisan yang akan diketik dan langsung menggunakan naluri mata tanpa melihat keyboard. Mata tidak mudah lelah karena fokus pada cek atau pada tulisan yang diketik.  Mengetik  dengan metode sepuluh  jari  akan lebih cepat daripada menulis tangan